Saya Bergirang

Saya bergirang, mengapa kau bergirang
Saya bergirang, apa sebabnya
Saya bergirang, mengapa kau bergirang
Kar’na saya anak Tuhan

Sekarang ‘ku selalu bergirang
Bernyanyi sambil bertepuk tangan
Jadi saksi kar’na cinta Tuhan
Siang malam selalu bergirang

Note:

  • Versi lain adalah versi yang dinyanyikan oleh Joshua.
  • Kreasi bernyanyi salah satunya bisa dilihat di sini.
  • Kreasi lain, dibuat sahut-menyahut antara dua kelompok. Kelompok pertama menyanyikan, “Saya bergirang,” disambung oleh kelompok kedua dengan, “Mengapa kau bergirang?” dan seterusnya.
  • Untuk anak usia Balita, cukup bait satu saja, tidak perlu sampai Refrein.

Published by Eric Gunawan

Happiness Engineer. WordPress Ambassador. Remote Worker. Soccer News Follower. Movie Lover. Proud Father. Lucky Husband.

3 thoughts on “Saya Bergirang

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

%d bloggers like this: