Penyimpanan tanggal di database biasanya menggunakan format yyyy-mm-dd. Sedangkan untuk ditampilkan kepada pengguna, biasa menggunakan format dd-mm-yyyy atau mm-dd-yyyy.
Dan ternyata, triknya mudah saja. Cukup menggunakan script sederhana berikut:
$db_date = "2012-11-29";
$view_date = date("d-m-Y", strtotime($db_date));
echo $view_date;
Selamat mencoba! 😉
***
Sekedar dokumentasi dari:
Sumber: StackOverflow